Lompat ke konten
Home » Daftar Harga Mobil » Daftar Harga Mobil Honda 2024 : Terbaru & Termurah

Daftar Harga Mobil Honda 2024 : Terbaru & Termurah

Harga Mobil Honda All New Jazz

Harga Mobil Honda 2020 – Seperti yang kita ketahui bersama, Honda adalah salah satu perusahaan otomotif terbesar di dunia. Bahkan mereka mendominasi penjualan mobil di Indonesia dengan angka penjualan ribuan hingga puluhan ribu unit setiap bulannya. Hal ini tak lepas dari harga mobil honda yang tergolong kompetitif dan bisa bersaing melawan mobil buatan Daihatsu, Toyota, Nissan, ataupun pabrikan mobil asal Korea, Eropa, ataupun Eropa yang sering kali dibanderol lebih mahal.

Beragam tipe telah mereka pasarkan di Indonesia. Harganya bervariasi tergantung dari spesifikasi mesin yang dimilikinya. Namun apabila brosis yang mencari mobil Honda termurah, maka brosis bisa membeli Honda Brio Satya. Mobil ini dipasarkan dengan harga 130 Jutaan dan menjadi salah satu mobil LCGC (Low Cost Green Car) termurah di Indonesia. Meski harga mobil Honda ini lebih murah, namun didalamnya tetap dilengkapi beragam fitur untuk menunjang sistem keamanan dan keselematan dalam berkendara.

Tak hanya mendominasi penjualan mobil murah di Indonesia, Honda juga memiliki mobil SUV dengan desain sangat menggoda, yaitu Honda HR-V. Harga mobil Honda ini memang cukup mahal, namun uang yang kita keluarkan tidak akan terbuang sia-sia. Selain menawarkan desain modern, didalamnya juga terpasang beragam fitur canggih dan didukung mesin bertenaga yang memastikan performa powerfull dengan keluarkan tenaga dan torsi sangat besar. Selain itu, tersedia pula dua varian dengan mengusung mesin 1.5 Liter dan 1.8 Liter.

Masih banyak varian mobil lainnya, seperti Honda BR-V dan Mobilio yang menawarkan kenyamanan ketika berkendara. Menariknya, kedua mobil ini memiliki tiga baris tempat duduk yang bisa menampung hingga 7 orang. Selain itu, tersedia pula Honda Jazz yang menjadi salah city car terbaik di Indonesia, karena menawarkan desain sangat sporty dan memiliki fitur sangat lengkap. Semuanya telah tersaji untuk memanjakan konsumen di Indonesia, jadi sangat tepat apabila kita memilih mobil buatan Honda.  Nah untuk mengetahui harga mobil asal Jepang tersebut, silahkan simak informasi daftar harga mobil Honda terbaru 2020 dibawah ini.

Daftar Harga Mobil Honda Terbaru 2020

Harga Mobil Honda All New Jazz
Harga Mobil Honda All New Jazz

1. Harga Mobil Honda All New Jazz

Tipe Mobil Honda Harga
Honda New Jazz M/T Rp. 244.800.000
Honda New Jazz CVT Rp. 255.100.000
Honda New Jazz RS M/T Rp. 276.400.000
Honda New Jazz RS CVT Rp. 286.600.000

2. Harga Mobil Honda HR-V

Harga Mobil Honda HR-V
Harga Honda HR-V
Tipe Mobil Honda Harga
Honda HR-V 1,5L S Rp. 291.400.000
Honda HR-V 1,5L S CVT Rp. 282.000.000
Honda HR-V 1.5L E CVT Rp. 304.000.000
Honda HR-V 1.5L E CVT Special Edition with JBL Audio Rp. 311.500.000
Honda HR-V 1.5L E CVT Mugen Rp. 330.000.000
Honda HR-V 1.8L Prestige Rp. 377.000.000
Honda HR-V 1.8L Mugen Rp. 403.000.000

3. Harga Mobil Honda Brio

Harga Mobil Honda Brio
Harga Honda Brio
Tipe Mobil Honda Harga
Honda Brio Satya S Rp. 131.500.000
Honda Brio Satya E Rp. 136.500.000
Honda Brio Satya E CVT Rp. 151.500.000
Honda Brio RS Rp. 163.000.000
Honda Brio RS CVT Rp. 178.000.000
Honda Brio RS CVT Special Edition Rp. 179.200.000

4. Harga Mobil Honda BR-V

Harga Mobil Honda BR-V
Harga Honda BR-V
Tipe Mobil Honda Harga
Honda BR-V S 6MT Rp. 233.000.000
Honda BR-V E 6MT Rp. 243.000.000
Honda BR-V E CVT Rp. 253.000.000
Honda BR-V Prestige CVT Rp. 268.000.000

5. Harga Mobil Honda City

Harga Mobil Honda City
Harga Honda New City
Tipe Mobil Honda Harga
Honda New City E Rp. 312.000.000
Honda New City E CVT Rp. 322.000.000

6. Harga Mobil Honda Civic

Harga Mobil Honda All New Civic Turbo
Harga Honda All New Civic Turbo
Tipe Mobil Honda Harga
All New Honda Civic 1.5L ES Rp. 480.000.000
All New Honda Civic 1.5L Prestige Rp. 483.000.000

7. Harga Mobil Honda Accord

Harga Mobil Honda New Accord
Harga Honda New Accord
Tipe Mobil Honda Harga
Honda Accord 2,4L VTi-L Rp. 641.000.000

8. Harga Mobil Honda Odyssey

Harga Mobil Honda Odyssey
Harga Honda Odyssey
Tipe Mobil Honda Harga
Honda Odyssey 2.4L Prestige Rp.718.000.000

9. Harga Mobil Honda Mobilio

Harga Mobil New Honda Mobilio
Harga New Honda Mobilio
Tipe Mobil Honda Harga
Honda Mobilio S Rp. 189.500.000
Honda Mobilio E Rp. 210.000.000
Honda Mobilio E CVT Rp. 221.000.000
Honda Mobilio RS Rp. 233.000.000
Honda Mobilio RS CVT Rp. 243.500.000

10. Harga Mobil Honda CR-V

Harga Mobil Honda CR-V
Harga Honda CR-V
Tipe Mobil Honda Harga
Honda CR-V 2.0 i-VTEC Rp. 408.000.000
Honda CR-V 2.0 i-VTEC A/T Rp. 418.000.000
Honda CR-V 2.4 I-VTEC A/T Rp. 452.500.000
Honda CR-V 2.4L Prestige A/T Fender Audio Rp. 501.000.000

11. Harga Mobil Honda CR-Z

Harga Mobil Honda CR-Z
Harga Honda CR-Z
Tipe Mobil Honda Harga
Honda CR-Z CVT Rp.535.500.000

Note:

  • Harga diatas merupakan harga OTR Jakarta
  • Informasi daftar harga mobil Honda yang kami sampaikan bisa berubah sewaktu-waktu

Nah itulah daftar harga mobil Honda terbaru di Indonesia. Semua mobil diatas dilengkapi beragam fitur canggih untuk mengoptimalkan sistem keamanan dan keselamatan pengendaranya. Bahkan mobil murah sekelas Brio Satya telah dilengkapi Dual SRS Airbag yang menjadi perilindungan ekstra bagi pengemudi Brio Satya ketika terjadi tabrakan ataupun benturan. Selain itu, tersedia pula fitur Seatbel Reminder yang memperingatkan pengemudi ketika sabuk pengaman belum digunakan.

Honda memang tak setengah-setengah dalam merancang sebuah mobil. Alhasil kita akan mendapatkan mobil berkualitas tinggi yang bisa diandalkan untuk kendaraan harian. Selain itu, mobil Honda juga dilengkapi mesin bertenaga prima dengan keluarna torsi dan tenaga sangat besar. Bahkan belum lama ini mereka merilis Honda Civic Turbo yang mengusung mesin VTEC Turbo DOHC berkapasitas 1498cc. Sayangnya harga mobil tersebut dibanderol cukup mahal, karena kita harus mengeluarkan uang mencapai 480 Jutaan.

Nah apabila brosis sedang mencari mobil keluarga yang bisa menampung banyak orang, mungkin sobat bisa memilih mobil mewah buatan Honda, yaitu Honda Odyssey. Mobil ini memiliki bentuk memanjang yang didalamnya tersedia ruang kabih mewah dengan fitur sangat lengkap. Tak tanggung-tanggung, harga mobil Honda ini melebihi 700 Juta Rupiah dan menjadi pesaing Toyota Alphard dan Nissan Elgrand yang sama-sama dibanderol sangat mahal.

Tak semuanya harga mobil Honda di Indonesia dibanderol murah, karena ada beberapa mobil yang terkategori mobil mewah, seperti Honda CR-Z yang menjadi salah satu mobil sport Honda paling murah di Indonesia. Mobil ini dipasarkan dengan harga 535 Jutaan dan menawarkan desain sporty yang tampak menyelimuti setiap sisinya. Selain itu, mobil sport Honda ini juga memiliki ruang kabin modern yang berpadu dengan beragam fitur canggih yang siap memanjakan pengendaranya.

Baca Juga Daftar Harga Lainnya

Harga Motor Sport 250cc Harga Motor Sport 150cc
Harga Motor Ninja Harga Mobil Mini Cooper
Harga Motor Vespa Harga Motor Ducati
Harga Motor KTM Harga Motor Suzuki

Honda BR-V dan Honda Mobilio bisa menjadi pilihan utama bagi brosis yang mencari mobil keluarga dengan harga lebih terjangkau. Dimana harga mobil Honda BR-V dibanderol mulai dari 233 Jutaan sampai 260 Jutaan. Sedangkan Honda Mobilio dibanderol 189 Jutaan sampai 243 Jutaan. Kedua mobil ini memiliki desain berbeda, namun sama-sama terlihat modern dan memiliki fitur sangat lengkap. Sekarang giliran brosis memilih mobil Honda yang mana, karena semuanya sama-sama berkualitas.

Tag:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *